Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

Penerapan Looping Do While Untuk Menampilkan Bilangan Prima Pada Bahasa Pemrograman C ++

Penerapan Looping Do While Untuk Menampilkan Bilangan Prima Pada Bahasa Pemrograman C ++ Pada Kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana mengimplementasikan permasalahan untuk menampilkan bilangan prima secara terkomputerisasi dalam bentuk sebuah program dengan menggunakan bahasa pemrograman C++. Bilangan prima adalah bilangan lebih besar dari 1 yang hanya dapat dibagi oleh dua bilangan berbeda, yakni bilangan itu sendiri dan 1.  Contohnya 2 hanya dapat dibagi oleh 2 dan 1. 2 hanya dapat difaktorkan menjadi 2 dan 1 (2 = 2 � 1). Jadi, bilangan prima terkecil adalah 2. Selain itu, 2 juga merupakan satu-satunya bilangan prima genap. Jadi setelah tau apa itu bilangan prima, selanjutnya kita akan mengimplementasikan nya pada sebuah program. disini bahasa pemrograman yang saya gunakan adalah C++ dan IDE yang saya gunakan adalah dev C++. kalian bisa mendownloadnya dengan melakukan pencarian di google. Langsung saja kalian ketikan source code di bawah ini dan kemudian kalian compile untu

Wajib Baca !! Cara Registrasi dan Unregistrasi All Operator Supaya Kartu Sim Card Kita Bisa Internet, Nelpon dan Sms

Wajib Baca !! Cara Registrasi dan Unregistrasi All Operator Supaya Kartu Sim Card Kita Bisa Internet, Nelpon dan Sms Menurut Menkominfo No.12 tahun 2016, mulai tanggal 31 Oktober 2017, Kemenkominfo mengeluarkan kebijakan untuk mewajibkan bagi para pengguna Sim Card All Operator di Indonesia untuk melakukan  Registrasi menggunakan Nik Ktp dan No KK. kebijakan ini masih penuh dengan pro dan kontra di kalangan masyarakat indonesia. namun saat ini, kebijakan ini sudah berlaku dan sudah di terapkan di seluruh operator jaringan indonesia. masih banyak masyarakat kita yang kebingungan ketika tiba-tiba internet mereka tidak bisa di gunakan padahal memiliki kuota data dan nomor sim card mereka tiba-tiba tidak bisa untuk menelpon padahal masih memiliki pulsa yang cukup untuk menelpon. hal ini terjadi dikarenakan kebijakan yang diterapkan oleh kemenkominfo dan kurang siapnya masyarakat kita menerima kebijakan tersebut serta kurang nya sosialisasi  serta tujuan yang jelas dari penerapan akan kebij