Langsung ke konten utama

Cara Mengaktifkan Fitur Live Streaming di Youtube

Cara Mengaktifkan Fitur Live Streaming di Youtube


Pada tutorial kali ini kita akan belajar bagaimana Cara Mengaktifkan Fitur Live Streaming di Youtube. fitur Live streaming ini adalah sebuah fitur yang disediakan oleh pihak youtube untuk membuat seorang content creator atau youtuber dapat berinteraksi secara langsung melalui aplikasi youtube. Tanpa mengaktifkan fitur ini, maka kalian tidak akan bisa melakukan live streaming di youtube.

Mungkin sebagian dari kita ingin belajar menjadi seorang youtuber atau ingin berinteraksi secara langsung dengan subscribernya  melalui fitur ini. fitur ini sangat m,embantu sekali, karena dengan cara ini juga kita dapat dengan cepat mendapatkan subscriber dan menutup 4000 waktu jam tayang youtube kita. sehingga fitur ini sangat ampuh sekali untuk pemula dan untuk pemain lama dalam mencari subscriber.

Live Streaming ini ini akan menguntungkan jika kita melakukan live sesuai dengan pedoman komunitas atau kebijakan dari youtube itu sendiri. buat teman-teman yang ingin mengaftifkan fitur ini dapat mengikuti langkah-langkah sebagai berikut:
  1. Seperti biasa kita login dengan akun google kalian
  2. Buka Creator Studio kalian
  3. Klik pada Menu Channel setelah itu klik button Enabled dan tunggu hingga 24 jam agar fitur ini bisa aktif
  4. Setelah Fitur ini aktif kalian bisa melakukan Live streaming dan bisa mendapatkan kode Streaming atau streaming youtube key yang dapat digunakan untuk melakukan live di youtube kalian.
Sekian Tutorial tentang Cara Mengaktifkan Fitur Live Streaming di Youtube. Semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk kita semua. jangan lupa untuk Share artikel ini keteman-teman kita yang lainnya. Terima Kasih!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Mendapatkan Youtube Stream Key Untuk Live Streaming

Cara Mendapatkan Youtube Stream Key Untuk Live Streaming Hello sahabat bloggers.. kali ini saya akan membagikan bagaimana cara mendapatkan Youtube Stream Key Untuk Melakukan Live Streaming di youtube . Live Stream Key ini adalah kode unik yang digunakan untuk melakukan Live Pada Obs Studio atau aplikasi streamer Lainnya. Untuk kalian yang ingin mendapatkan kode Youtube Stream Key ini wajib mengaktifkan fitur Yang ada pada Dasboard youtube kalian. Buat temen-temen yang belum baca bagaimana cara Mengaktifkan Fitur Live Streaming Di youtube, kalian bisa baca terlebih dahulu. Untuk Cara Melakukan Live Streaming di Android kalian bisa baca disini dan sedangkan untuk Live streaming di laptop atau Pc kalian bisa membaca nya di sini . Kita langsung saja menuju Bagaimana Cara mendapatkan Youtube Stream Key atau Kode Youtube Streaming dengan mengikuti cara di bawah ini: Login terlebih dahulu di youtube kalian melalui browser laptop kalian. kemudian klik Creator Studio Selanjutnya kita akan di h...

Panduan Cara Menonton Live Straming Di Vidio.com

Panduan Cara Menonton Live Straming Di Vidio.com Hey guys... Pada kesempatan kali ini saya ingin membagikan sebuah Tutorial tentang bagaimana Cara Menonton Live Straming Di Vidio.com. Mungkin buat kalian yang sering menonton live streaming di youtube sudah ti9dak asing lagi dengan kata vidio.com. karena watermark dari vidio.com ini sering muncul di live streaming youtube saat menonton bola secara langsung. Vidio.com adalah sebuah situs wesbite yang menyediakan layanan streaming dari berbagai televisi yang ada di indonesia secara resmi. Banyak sekali penonton yang menonton secara live streaming di youtube sering mengeluhkan lemotlah, bufferinglah dan keluhan  lain nya, padahal koneksi internet mereka sangat cepat dan lancar.  Mengapa saat menonton live sering lag dan lemot padahal jaringan internet saya lancar dan ngebut? Permasalahan ini terjadi karena biasanya koneksi dari orang yang melakukan live streaming di youtube tersebut menjadi lemot. kenapa menjadi lemot? biasanya di...

Cara Melakukan Live Streaming Di Youtube Menggunakan PC atau Laptop

Cara Melakukan Live Streaming Di Youtube Menggunakan PC atau Laptop Hello sobat bloggers.. kali ini kita akan membahas mengenai bagaimana Cara Melakukan Live Streaming Di Youtube Menggunakan PC atau Laptop. Untuk Cara Live Streaming Melalui Android dapat kalian lihat dengan cara klik artikel ini . ada beberapa aplikasi yang biasa di gunakan untuk melakukan live streaming oleh para youtuber salah satunya adalah aplikasi obs studio.  aplikasi obs studio ini adalah aplikasi yang bersifat opensource dan gratis yang dapat kalian download melalui link yang akan saya sediakan di tutorial ini. obs studio banyak digunakan oleh para youtubers untuk melakukan live streaming di youtube seperti menyiarkan video gaming yang sedang dilakukan atau menyiarkan secara live gambar teks dan masih banyak lainnya. selain untuk streaming, kalian juga bisa menggunakan aplikasi obs studio untuk melakukan recording pc atau laptop kalian. Disini saya akan membagikan langkah-langkah bagaimana Cara Melakuk...